Text
Fadel Muhammad : saya pilih jadi pengusaha
Ketika Fadel Muhammad menvelesaikan kuliah di Institut Teknologi Bandung (ITB), ia menghadapi dua pilihan untuk masuk ke dunia kerja. Jadi seorang profesional, bekerja pada sebuah perusahaan swasta atau meniadi pegawai negeri alias birokrat. Pilihan lainnya, menjadi pengusaha dan menciptakan lapangan kerja sendiri. Dari pilihan itu, Fadel memutuskan menjadi pengusaha. Ternyata, Fadel tidak salah memilih. la mengawali karir bisnisnya merangkak dari bawah dan kini menyandang predikat sebagai "pengusaha papan atas'. Tidak banyak pemuda yang berjiwa entrepreneur seperti pemuda yang lahir dan besar di Ternate ini - sebuah tempat di Kepulauan Maluku Utara. Sekarang, Ia menginginkan 'virus' entrepreneur mewabah di kampus-kampus. Selain itu, la menyampaikan pemikirannya yang menawarkan nilai-nilai universal Islam terbentuknya Orde Ekonomi Dunia yang lebih adil dan egaliter.
B00155 | 650.1 SOE f | Seluruh Prodi (Ruang Koleksi Umum) | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain