Text
Analisis Pengaruh Harga, Kualitas Produk, dan Lokasi Terhadap Keputusan Pembelian (Studi Pembeli Lapis Bogor Sangkuriang (LBS) PT Agrinesia Raya Kota Bogor)
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh harga, kualitas produk, dan lokasi terhadap keputusan pembelian lapis bogor sangkuriang.
Metode penelitian yang digunakan pada penelitian ini adalah analisis regresi linier berganda dengan menggunakan uji parsial, uji simultan, dan analisis koefisien determinasi. Data yang digunakan adalah data premier dan skunder. Sampel yang diambil adalah pembeli lapis bogor sangkuriang yang sudah melakukan minimal dua kali pembelian.
Hasil penelitian yang diperoleh menunjukkan bahwa harga, kualitas produk, dan lokasi berpengaruh positif dan signifikan terhadap keputusan pembelian. Harga, kualitas produk, lokasi secara bersama-sama berpengaruh terhadap keputusan pembelian.
SKR19/003 | SKR 19/003 | Prodi Manajemen (Ruang Skripsi & Tesis) | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain