Text
Pengaruh Profitabilitas, Ukuran Perusahaan, Likuiditas, dan Pertumbuhan Penjualan Terhadap Nilai Perusahaan dengan Struktur Modal Sebagai Variabel Intervening
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh langsung dan tidak langsung dari Profitabilitas, Ukuran Perusahaan, Likuiditas, dan Pertumbuhan Penjualan terhadap Nilai Perusahaan. Dalam penelitian ini terdiri dari 37 perusahaan Manufaktur sektor industri barang konsumsi tahun 2013-2017. Metode yang digunakan adalah metode analisis jalur (path analysis). Pada penelitian ini variabel intervening (struktur modal) mampu menjadi pemediasi antara variabel bebas Profitabilitas, dan Likuiditas terhadap variabel terikat yaitu Nilai Perusahaan. Hasil penelitian sejalan dengan teori Pecking Order, dan Trade Off Theory.
SKR20/117 | SKR 20/117 | Prodi Manajemen (Ruang Skripsi & Tesis) | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain