Text
Pengaruh Ukuran Perusahaan, Struktur Kepemilikan dan Konsentrasi Pasar terhadap Kualitas Laoran pada Perusahaan Manufaktur yang Go Public di Indonesia: Studi Empiran pada Sektor Food and Beverage yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Berturut turut Tahun 2009-20013
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh ukuran perusahaan, struktur kepemilikan, dan konsentrasi pasar terhadap kualitas laporan keuangan pada perusahaan industri Food and Beverage yang go public di Indonesia. Populasi dari sampel dalam penelitian ini adalah perusahaan pada industri
food and beverage yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) selama periode tahun 2009-2013. Teknik pengambilan sampel adalah dengan menggunakan metode purposive sampling.Penelitian ini memiliki 75 sampel dari 15 perusahaan. Metode analisis data menggunakan analisis regresi logistik. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa variabel ukuran perusahaan dan konsetrasi pasar berpengaruh signifikan terhadap kualitas laporan keuangan, sedangkan variabel struktur kepemilikan perusahaan tidak berpengaruh signifikan terhadap kualitas laporan keuangan perusahaan.
AKU20/034 | AKU 20/034 | Prodi Akuntansi (Ruang Skripsi & Tesis) | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain