Text
Analisis Pengaruh Fundamental Sebagai Prediksi Finalcial Distress Pada Sektor Pertambangan Batubara Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Periode 2014-2018
Penelitian ini dilakukan untuk meneliti pengaruh rasio likuiditas,profitabilitas, solvabilitas, operating capcity, dan Sales Growth yang diproksikan dengan menggunakan variabel Current Ratio, Return On Asset, debt to assets ratio, total assets turnover, Sales Growth terhadap Financial Distress. Populasi dalam penelitian ini yaitu perusahaan tambang batubara yang terdaftar di BEI 2014-2018. Sample penelitian berjumlah 22 perusahaan. Teknik pemilihan sample menggunakan metode purposive sampling. Teknik analisis yang digunakan yaitu regresi logistic. Hasil dalam penelitian ini menunjukan bahwa variabel ratio Current Ratio, Return On Asset, debt to assets ratio, total assets turnover, Sales Growth berpengaruh secara simultan terhadap kemungkinan perusahaan mengalami Financial Distress. Sedangkan secara parsial Current Ratio, Return On Asset berpengaruh signifikan dengan arah positif, debt to assets ratio, Sales Growth berpengaruh signifikan dengan arah negatif terhadap kemugkinan Financial Distress. total assets turnover tidak berpengaruh signifikan terhadap kemungkinan Financial Distress
SKR20/197 | SKR 20/197 | Prodi Manajemen (Ruang Skripsi & Tesis) | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain