Text
Dinamika hubungan industrial di era revolusi industri 4.0
Beberapa tahun terakhir sebuah lompatan barui teknologi kembali terjadi. Karakteristik revolusi 4.0 yang ditandai dengan semakin maksimalnya penggunaan berbagi teknologi terapan (applied technology) tidak dapat dihindari. Perubahan besar-besaran dalam struktur jabatan tidak hanya menuntut peningkatan atau penyesuaian kompetensi tetapi juga membawa dampak terhadap pola hubungan kerja, jenis pekerjaan, hari dan waktu kerja maupun tempat/lokasi kerja
22/113 | 658.315 MUH d | Prodi Manajemen | Tersedia |
22/112 | 658.315 MUH d | Prodi Manajemen | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain