Text
Pemrograman Berorientasi Obyek [Dengan Java dan C#]
Pemrograman Berorientasi Objek atau Object Oriented Programming (OOP) merupakan sebuah konsep atau paradigma pemrograman yang semakin berkembang saat ini. Hampir setiap pemrograman aplikasi yang dikembangkan mengacu pada paradigma pemrograman yang mempergunakan konsep pembentukan kelas dan objek ini. Buku membahas mengenai paradigma tersebut yang diimplementasikan dalam bahasa java dan C#.
22/228 | 005.117 SIL p | Prodi Teknik Informatika | Tersedia |
22/229 | 005.117 SIL p | Prodi Teknik Informatika | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain