Text
Daya saing dan potensi ekonomi daerah : konsep, pengukuran, dan analisisnya di provinsi Jambi
Provinsi Jambi memiliki potensi ekonomi yang besar untuk menjadi daerah maju karena mempunyai sumber daya manusia dan alam yang melimpah. Buku ini hadir untuk memberi sumbang saran pemikiran mengenai konsep daya saing, pembangunan wilayah, dan pembangunan ekonomi daerah. Buku ini juga menyajikan data dan analisis kondisi perekonomian, perkiraan daya saing, dan potensi ekonomi daerah, serta strategi kebijakan peningkatan daya saing provinsi jambi berbasis sumber daya lokal
22/346 | 338.959815 LES d | Prodi Ekonomi Pembangunan | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain