Text
Pengaruh Sistem Pengendalian Internal Terhadap Kualitas Laporan Keuangan Pada PT.Modern Widya Tehnical
Penelitian ini bertujuan untuk melihat pengaruh sistem pengendalian
internal terhadap kualitaslaporan keuangan pada perusahaan jasa konstruksi.
Metode dalam penelitian ini menggunakan Partial Least Square sebagai metode
penelitian. Sampel yang digunakan pada penelitian ini adalah 58 karyawan pada
perusahaan jasa konstruksi yaitu PT. Modern Widya Tehnical. Hasil penelitian
ini menyatakan bahwa adanya pengaruh sistem pengendalian internal terhadap
kualitas laporan keuangan pada perusahaan jasa konstruksi yakni PT. Modern
Widya Tehnical. Hal ini berarti pengendalian internal perusahaan yang
diterapkan sesuai kebijakan serta regulasi terkait dapat menghasilkan laporan
keuangan yang memenuhi Standar Akuntansi Keuangan (SAK). Terdapat
limitasi keterbatasan dalam penelitian ini adalah penelitian ini dilakukan pada
satu perusahaan jasa kontruksi.
Kata Kunci : Sistem Pengendalian Internal, Kualitas Laporan Keuangan,
Perusahaan Konstruksi.
AKU23/057 | AKU 23/057 | Prodi Akuntansi (Ruang Skripsi & Tesis) | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain