Text
Analisis pengaruh literasi keuangan, pengetahuan investasi, dan motivasi terhadap minat investasi generasi Z
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh dari literasi keuangan, Pengetahuan Investasi, dan Motivasi terhadap minat Investasi generasi z. Generasi 2 termasuk dalam usia produktif yang dapat menjadi peluang untuk mempercepat pertumbuhan ekonomi. Generasi Z merupakan generasi dengan proporsi populasi terbanyak di Indonesia. Penelitian in menggunakan data primer yang didapatkan dari pengisian kuisioner. Teknik sampling yang digunakan dalam penelitian ini adalah purposive sampling dengan jumlah sample sebanyak 100 responden.
Analisis data yang digunakan Structural Equation Modeling (SEM) dengan alat bantu analisis Partial Least Square (PLS). Hail penelitian ini menunjukkan bahwa pengaruh positif dan signifikan antara Motivasi terhadap Minat Investasi Generasi Z, sehingga berdampak terhadap pola perilaku seseorang dalam menyikapi ketertarikan terhadap minat investasi. Sedangkan variabel literasi kuangan dan
Pengetahuan Investasi tidak berpengaruh terhadap Minat Investasi.
SKR24/030 | SKR 24/030 | Prodi Manajemen (Ruang Skripsi dan Tesis) | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain