Text
Pengaruh Inflasi,Tingkat Bunga Dan Kurs Terhadap Harga Saham Bank BNI.
Tujuan Penelitian adalag Pengaruh Inflasi, Tingkat Bunga Dan Kurs Terhadap Harga Saham Bank BNI. Metode Penelitian adalah Analisis Deskriptif. Hasil Penelitian adalah Saham adalah surat berharga yang di terbitkan oleh perusahaan yang sudah go publik. Harga saham ini di tentukan oleh perkenbangan perusahaan penerbitnya. Jika perusahaan mampu menghasilkan keuntungan yang tinggi, perusahaan tersebut dapat menyisihkan bagian keuntungan itu sebagai dividen dengan jumlah yang tinggi pula. Pembagian dividen yang tinggi akan menarik minat masyarakat untuk membeli saham tersebut. Akibatnya permintaan atas saham meningkat yang pada akhirnya dapat meningkatkan harga saham dan memungkinkan pemegangnya memperoleh capital gain.
Tidak ada salinan data
Tidak tersedia versi lain