Text
Analisis Hubungan Tingkat Kualitas Layanan Terhadap Keinginan Untuk Merekomendasikan ( Word of Mouth)
Kualitas pelayanan merupakan salah satu unsur yang menjadi acuan konsumen dalam memilih suatu produk atau jasa, sehingga dia mau merekomendasikan kepada koleganya untuk membeli produk yang sudah dia konsumsi. Rekomendasi sebagai salah satu alat dalam pemasaran Word Of Mouth, merupakan alat pemasaran yang sangat ampuh pada bidang jasa pendidikan.
Tujuan penelitian ini mengukur seberapa besar hubungan antara kualitas layanan dengan keinginan konsumen untuk merekomendasikan. Dimensi kulitas layanan yang diteliti meliputi dimensi tangible, realibility, assurance, responsiveness dan emphaty. Metode penelitian yang digunakan menggunakan analisis korelasi Pearson. Hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat hubungan yang sanagt kuat antara kulitas layanan dengan keinginan mahasiswa untuk merekomendasikan (r=0,76). Dimesi korelasi yang paling kuat ditunjukan oleh dimensi responsiveness.(r=0,77).
PEN 11/013 | Referensi | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain