Text
Pengaruh Jumlah Bantuan Omzet Penjualan dan Lama Pendidikan Terhadap PSAK Nomor 27 di DKI Jakarta.
Penelitian ini bertujuan untuk melihat pengaruh jumlah bantuan, omzet penjualan dan lama pendidikan terhadap tingkat penerapan PSAK no 27 di DKI. data yang digunkan adalah data koperasi yang memperoleh bantuan bergulir selama tahun 2000 sampai dengan tahun 2007. Berdasarkan hasil survei dari 344 unit koperasi yang menerima bantuan dan bergulir selama periode tersebut hanya tersedia data untuk 117 unit koperasi, yang dijadikan sebagai sampel dlam penelitian. Signifikannya pengaruh omzet penjualan terhadap penerapan PSAK no 27 karena semakin tinggi omzet penjualan maka semakin dibutuhkan informasi tentang aktifitas usaha, yang mana informasi tersebut tersedia pada laporan keuangan.
Tidak ada salinan data
Tidak tersedia versi lain