Text
Pengaruh Disiplin Kepemimpinan Terhadap Kinerja Karyawan PT.IBF Jakarta
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan menjelaskan bagaimana pengaruh
Kedisiplinan dan kepemimpinan terhadap suatu kinerja karyawan di PT Indra Baruprana
Finance.
Metode analisis yang digunakan penelitian ini adalah Kuantitatif dan pengumpulan data
melalui penyebaran kuisioner kepada karyawan PT IBF Jakarta. Teknik analisi yang digunakan
yaitu pendekatan Partial Least Square.
Hasil penelitian menunjukan bahwa Kedisiplinan berpengarih secara signifikan terhadap
kinerja karyawan PT IBF Jakarta dengan T-tabel 6.816 > t-hitung 1.988, sedangkan
Kepemimpinan tidak berpengaruh signifikan terhadap Kinerja Karyawan PT IBF Jakarta dengan
T-tabel 1.623 < t.hitung 1.988. Bisa di simpulkan bahwa kedisiplinan memiliki pengaruh yang
signifikan terhadap Kinerja Karyawan PT IBF Jakarta
SKR21/039 | SKR 21/039 | Prodi Manajemen (Ruang Skripsi & Tesis) | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain