Text
Konsep dasar pembelajaran ilmu pengetahuan sosial 3M PHPP : materi, media, metode, penilaian holistic dan profil pancasila
Ilmu pengetahuan sosial (IPS) sebagai proses pembelajaran pada proses pendidikan mengintegrasikan dari ilmu-ilmu sosial dan humaniora, dengan tujuan membina warga negara yang berrestasi. IPS merupakan mata pelajaran di SD dengan komprehensif yang mengintegrasikan berbagai cabang ilmu sosial dan humaniora untuk memperkuat kemampuan siswa agar memiliki wawasan dan keterampilan berpikir dan bertindak, serta peduli terhadap negara dan masyarakat, dimana mata pelajaran IPS meliputi Sejarah Sosiologi, ekonomi dan geografi.
Pada buku ini membahas bagaimana calon guru SD memahami Pembelajaran IPS di Sekolah Dasar mulai dari bagian unsur metode pembelajaran, media pembelajaran, penilaian holistic serta
pemahaman karakter Pancasila khususnya pada kurikulum merdeka, hal ini tentunya wajib perlu dikuasai calon guru Sekolah Dasar. Pembahasan pada buku ini walaupun tidak terlalu mendalam dan masih banyak kekurangan, insya Allah buku ini dapat membantu pembaca untuk memahami perihal Pembelajaran IPS di SD.
B00154 | 371.3 RUD k | Prodi PGSD (Ruang Koleksi Umum) | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain